ANTARA - Apa anda sering merasa tetap mengantuk dan tidak merasa segar setelah bangun tidur walau telah tidur lama? Waspadai jangan-jangan ada mengalami sleep apnea. Sleep apnea adalah terjadinya henti napas pada seseorang saat tidur, dengan durasi henti napas di atas 10 detik. Saksikan lengkap Bincang Sehat Episode Wajib kenali gejala sleep apnea dalam tayangan berikut ini. (Feny Aprianti/Keysha Anissa/Reza Hardiansyah, Subur Atmamihardja, Syahrudin/Sandy Arizona/Feny Aprianti)