ANTARA - Ketua Komite Percepatan Reformasi Polri Jimly Asshiddiqie memastikan siap berkolaborasi dengan Tim Transformasi Polri untuk perbaikan institusi kepolisian. Menurut mantan Ketua Mahkamah Konstitusi tersebut, keberadaan Komite Percepatan dan Tim Transformasi tidak perlu diperdebatkan. (Pradanna Putra Tampi/Fahrul Marwansyah/Gracia Simanjuntak)