ANTARA - Kontingen Pencak Silat muda Indonesia berhasil mengharumkan nama Indonesia, dengan meraih medali Emas dan Perak pada ajang Asian Youth Games Bahrain 2025. Kontingen Pencak Silat dan Kurash resmi kembali ke Indonesia lewat bandara Internasional Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, pada Rabu (22/10). (Ryan Rahman/Azhfar Muhammad Robbani/Andi Bagasela/Roy Rosa Bachtiar)