ANTARA - Polda Kalimantan Tengah menggelar Turnamen Bola Voli Kapolda Kalteng Cup 2025 yang pembukaannya diadakan di GOR Indoor Serbaguna, Palangka Raya. Ajang ini diikuti 30 tim, terdiri dari 16 tim putra dan 14 tim putri dari seluruh kabupaten/kota se-Kalimantan Tengah, termasuk tim Polda Kalteng dan Kodam XXII Tambun Bungai. (Redianto Tumon Sp/Chairul Fajri/Rinto A Navis)