ANTARA - Menteri Sosial Saifullah Yusuf, Jumat (19/9), mengajukan penambahan anggaran sebesar lebih dari Rp4 triliun untuk sejumlah program sosial. Menurutnya, pagu tersebut digunakan untuk Sekolah Rakyat, bantuan kepada ratusan ribu anak yatim piatu, serta memenuhi kebutuhan dasar para lansia dan kaum difabel. (Cahya Sari/Pradanna Putra Tampi/Arif Prada/Nanien Yuniar)