ANTARA - Pengadilan Negeri Jakarta Pusat menjadwalkan sidang putusan terdakwa Sekretaris Jenderal DPP PDIP Hasto Kristiyanto atas perkara dugaan suap dan perintangan penyidikan pada Jumat siang (25/7). Pengamanan oleh Polri hingga pembatasan kunjungan tersebut dilakukan, demi ketertiban berlangsungnya sidang.(Setyanka Harviana Putri/Irfan Hardiansyah/Satrio Giri Marwanto/Ludmila Yusufin Diah Nastiti)