ANTARA - Pemerintah Kota Tangerang dan Kementerian Pekerjaan Umum telah selesai merenovasi Pasar Anyar. Pasar dengan luas mencapai 24 ribu meter persegi ini, ditargetkan dapat melayani proses jual-beli secara normal pada bulan Agustus mendatang. (Agung Andhika Indrawan/Agha Yuninda Maulana/Roy Rosa Bachtiar)