ANTARA - Desa Bengkal, Kecamatan Kranggan menjadi percontohan program Koperasi Desa Merah Putih di Kabupaten Temanggung, Jawa Tengah, Sabtu (19/7). Koperasi ini menjadi percontohan karena berhasil menjalin kerja sama dengan beberapa mitra Badan usaha Milik Negara (BUMN) untuk pengadaan pupuk, gas elpiji, sembako, apotek, hingga transaksi perbankan.
(Firman Eko Handy/Arif Prada/Ludmila Yusufin Diah Nastiti)
(Firman Eko Handy/Arif Prada/Ludmila Yusufin Diah Nastiti)