ANTARA - Sebanyak 125 warga binaan di Lembaga Pemasyarakatan Perempuan (LPP) kelas III Pangkalpinang mendapatkan layanan pemeriksaan atau screening kanker payudara. Layanan ini diadakan oleh pengelola LPP  sebagai bentuk kepedulian terhadap warga binaan dan pemenuhan hak dasar warga binaan mendapatkan pelayanan kesehatan. (Chandrika Purnama Dewi/Andi Bagasela/Rinto A Navis)