ANTARA - Wakil Presiden (Wapres) Gibran Rakabuming menerima audiensi Pengurus Pusat Gerakan Mahasiswa Kristen Indonesia (GMKI) di Kantor Wapres, Jakarta, Jumat (9/5). Wapres menyampaikan ajakan kepada generasi muda, khususnya yang tergabung dalam organisasi keagamaan agar turut serta membangun negeri dan mensejahterakan masyarakat. (Azhfar Muhammad Robbani/Sandy Arizona/Ludmila Yusufin Diah Nastiti)