ANTARA - Komisi IX DPR RI yang dipimpin oleh Wakil Ketua Komisi IX DPR RI Nihayatul Wafiroh dalam kunjungan kerjanya di Asrama Haji Sudiang Makassar , Kamis (8/5) mengecek kesiapan layanan kesehatan jamaah dan dapur umum di asrama haji Embarkasi Makassar. (Suriani Mappong/Arif Prada/Roy Rosa Bachtiar)