ANTARA - Berkat ketekunan dan kesabaran, seorang nenek berusia 95 tahun di Kabupaten Lumajang, Jawa Timur, tengah bersiap-siap untuk berangkat ke tanah suci menunaikan ibadah haji. tahun 2025 ini. Keberhasilan sang nenek itu didapatkan dengan cara tidak mudah, yakni menabung selama belasan tahun hasil dari membuat keripik pisang. (Hamka Agung Balya/Sandy Arizona/Rinto A Navis)