ANTARA - Konferensi Asia Afrika 1955 menghasilkan Dasasila Bandung. Kesepakatan berisi sepuluh prinsip tentang perdamaian, kedaulatan, serta kerja sama antar bangsa. Kesepakatan ini menjadi landasan penting, bagi hubungan internasional negara-negara berkembang.
Di tahun 2025, KAA sudah memasuki peringatan yang ke-70 tahun. Konferensi ini dinilai monumental karena sebagai konferensi antarbenua pertama dalam sejarah dunia. Konferensi Bandung juga menerbitkan inspirasi gerakan-gerakan nasionalis dan mengilhami lahirnya gerakan non-blok.
Namun banyak yang bertanya, apakah peran KAA masih relevan di era saat ini? (Farah Khadija/Cahya Sari/Keysha Anissa/Gunawan Wibisono/Rayyan/Roy Rosa Bachtiar)
Di tahun 2025, KAA sudah memasuki peringatan yang ke-70 tahun. Konferensi ini dinilai monumental karena sebagai konferensi antarbenua pertama dalam sejarah dunia. Konferensi Bandung juga menerbitkan inspirasi gerakan-gerakan nasionalis dan mengilhami lahirnya gerakan non-blok.
Namun banyak yang bertanya, apakah peran KAA masih relevan di era saat ini? (Farah Khadija/Cahya Sari/Keysha Anissa/Gunawan Wibisono/Rayyan/Roy Rosa Bachtiar)