ANTARA - Pemerintah Kota Palangka Raya, Kalimantan Tengah, melestarikan seni “menjawet uwei’ atau bahasa setempat menganyam rotan, melalui ajang Festival Budaya Palangka Raya 2025. Seni menjawet uwei yang diwariskan secara turun-temurun itu menghasilkan karya seni bebagai produk dengan nilai ekonomis dan budaya yang kuat yang bisa disaksikan dari Halaman Kantor Wali Kota Palangka Raya, Sabtu (26/4). (Redianto Tumon Sp/Satrio Giri Marwanto/Nabila Anisya Charisty)