ANTARA - Bursa merupakan tempat di Turki yang menjadi persinggahan utama di Jalur Sutra kuno. Di sebuah lokasi produksi sutra di Bursa, banyak perajin tenun yang masih bergelut bidang ini. Pemerintah setempat terus memfasilitasi masyarakat yang tertarik menekuni produksi sutra dengan memberikan ragam pendidikan maupun pelatihan. (XINHUA/I Gusti Agung Ayu N/Sandy Arizona/Rinto A Navis)