ANTARA - Permandian air panas di kaki Gunung Salak, Bogor menjadi salah satu destinasi pilihan bagi warga yang ingin melepas penat sambil merasakan manfaat terapi alami. Suhu air hangat dan pemandangan alam yang sejuk menjadikan lokasi ini cocok untuk relaksasi sekaligus sarana pengobatan ringan. (Fadzar Ilham Pangestu/Chairul Fajri/Ahmad Faishal Adnan)