ANTARA - Jelang pemungutan suara ulang (PSU) Pemilihan Kepala Daerah di wilayah Kabupaten Serang pada Sabtu 19 April 2025, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Serang, optimistis pendistribusian logistik ke 29 kecamatan, akan selesai maksimal pada 18 April esok. Ketua KPU Kabupaten Serang Muhamad Nasehudin, mengatakan pendistribusian logistik untuk seluruh wilayah kecamatan yang sebelumnya sempat mengalami kekurangan telah dipastikan kelengkapannya.
(Susmiatun Hayati/Arif Prada/I Gusti Agung Ayu N)
(Susmiatun Hayati/Arif Prada/I Gusti Agung Ayu N)