ANTARA - PT Kereta Api Indonesia (KAI) Daerah Operasi 5 Purwokerto melakukan perawatan  rel yang akan dilalui kereta api pada arus mudik dan balik tahun 2025. Upaya tersebut dilakukan pada rel sepanjang 512 km tersebut, bertujuan untuk menjamin keamanan para penumpang yang hendak pulang kampung menggunakan jasa angkutan kereta api. (Firman Eko Handy/Chairul Fajri/Rinto A Navis)