ANTARA - Pemerintah Provinsi Jakarta tengah mencari bus tambahan untuk mengakomodir penumpang mudik gratis menyambut Idul Fitri 1446 H. Wakil Gubernur Jakarta Rano Karno, Sabtu (15/3), menyebut hal itu sebagai salah satu upaya dalam menekan inflasi Jakarta.  (Cahya Sari/Fahrul Marwansyah/Rinto A Navis)