ANTARA - Pemerintah Kota Palangka Raya mengajak semua pihak terlibat dalam pengelolaan dan pemilahan sampah, Jumat (14/1). Ajakan ini disampaikan Wakil Wali Kota Palangka Raya, Achmad Zaini, usai menerima bantuan 12 unit tempat sampah dari program tanggung jawab sosial PT Pegadaian Kantor Cabang Palangka Raya. (Redianto Tumon Sp/Sandy Arizona/Gracia Simanjuntak)