ANTARA - Paus Fransiskus mengalami dua kejadian gagal pernapasan akut pada hari Senin (3/3), kata Vatikan, sebuah kemunduran bagi paus yang berusia 88 tahun ini saat dia berjuang melawan pneumonia ganda. Fransiskus yang telah dirawat di Rumah Sakit Gemelli di Roma sejak 14 Februari, kembali menerima "ventilasi mekanik non-invasif" untuk membantu pernapasannya.
(Rijalul Vikry/Denno Ramdha Asmara/I Gusti Agung Ayu N)
(Rijalul Vikry/Denno Ramdha Asmara/I Gusti Agung Ayu N)