ANTARA - Asisten Potensi Kemaritiman Kasal Mayjen TNI (Mar) Hermanto menyatakan sudah dibongkar seluruh pagar laut yang ditancapkan di perairan Tangerang pada Kamis (13/2). Operasi pembongkaran pagar laut sepanjang 30,16 kilometer tersebut dilakukan selama 11 hari kerja. (Agung Andhika Indrawan/Sandy Arizona/Rinto A Navis)