ANTARA - Menteri Badan Usaha Milik Negara Erick Thohir memastikan tidak ada kenaikan harga tiket untuk transportasi umum milik BUMN saat libur Lebaran 2025. Hal tersebut diungkapkannya sesuai rapat koordinasi dengan sejumlah Direktur Utama BUMN transportasi di Kantor Kementerian BUMN di Jakarta, Rabu(22/1).(Anggah/Yovita Amalia/Ludmila Yusufin Diah Nastiti)