ANTARA - Peningkatan jumlah pelaku Industri Kecil Menengah (IKM) di Kabupaten Aceh Tengah, Provinsi Aceh, tak sejalan dengan penambahan data para pelaku usaha pada pranata daring. Pemkab Aceh Tengah pun mendorong para pelaku IKM untuk mendaftar pada Sistem Informasi Industri Nasional (SIINAS) sebagaimana arahan dari pemerintah pusat. (Try Vanny S/Chairul Fajri/Roy Rosa Bachtiar)