ANTARA - Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) berupaya membuka kesempatan bagi para pengusaha lokal dalam negeri untuk terlibat investasi di IKN dengan kembali mensosialisasikan peluang-peluang usaha yang dapat dikembangkan. Untuk itu Otorita IKN menggandeng Kamar Dagang dan Industri Indonesia (KADIN) dalam menjaring pengusaha lokal potensial yang tersebar di sejumlah daerah di Indonesia untuk menanamkan modalnya di IKN.
(Hanifan Ma'ruf/Andi Bagasela/Ludmila Yusufin Diah Nastiti)
(Hanifan Ma'ruf/Andi Bagasela/Ludmila Yusufin Diah Nastiti)