ANTARA - Sepasang kekasih di Kabupaten Pasuruan, Jawa Timur, mengelola bisnis prostitusi yang mempekerjakan sejumlah anak sebagai Pekerja Seks Komersial (PSK). Kini, bersama sejumlah pelaku lain yang terlibat, diciduk aparat Kepolisian Daerah Jawa Timur. (Hanif Nasrullah/Willi Irawan/Denno Ramdha Asmara/Sizuka)