#selama tiga hari

Kumpulan berita selama tiga hari, ditemukan 257 berita.

Pemkab Garut siapkan uang kompensasi bagi kusir delman di jalur mudik

Pemerintah Kabupaten Garut, Jawa Barat, menyiapkan uang kompensasi masing-masing sebesar Rp700 ribu bagi kusir yang ...

Artikel

Pesantren kilat ala militer di atas KRI Semarang-594

"Siap, salah!" seru sekelompok peserta pesantren kilat, yang tertangkap basah sedang tidur di kamar dan absen ...

Berbagi kebahagiaan pada bulan Ramadhan

Suasana di perkampungan Jati Padang, Kecamatan Pasar Minggu, Jakarta Selatan, pada pagi itu cukup ramai. Sejumlah warga ...

Kiat jaga kebersihan mulut selama menjalankan ibadah puasa

Praktisi Kesehatan Masyarakat dr. Ngabila Salama, MKM,membagikan sejumlah kiat kepada masyarakat agar kebersihan mulut ...

Pertamina tambah suplai elpiji di Jember amankan stok hingga Lebaran

PT Pertamina (Persero) menambah suplai elpiji bersubsidi 3 kilogram di Kabupaten Jember, Jawa Timur, untuk ...

10 artefak peninggalan Nabi Muhammad SAW dipamerkan di Batam

Sebanyak 10 artefak peninggalan Nabi Muhammad SAW dipamerkan di Kota Batam, Kepulauan Riau dalam acara Batam ...

Telaah

Ramadhan dan latihan perang supra-Badar

Perang Badar dikisahkan merupakan pertempuran paling dahsyat dan berat yang pernah dijalani umat Islam bersama Nabi ...

DKI kemarin, Atraksi ogoh-ogoh hingga rekapitulasi suara di Jakarta

Atraksi dan arak-arakan ogoh-ogoh saat Upacara Tawur Agung Kesanga diselenggarakan untuk menyambut Hari Suci Nyepi ...

Lebaran

Pertamina sebut stok BBM terjaga selama periode arus mudik

PT Pertamina (Persero) menyebut stok bahan bakar minyak (BBM) terjaga saat periode arus mudik Lebaran 2023 sehingga ...

Pemasukan jasa wrapping di Bandara Soetta tembus puluhan juta sehari

Keuntungan layanan jasa “wrapping” atau pembungkusan bagasi dan barang bawaan penumpang di Terminal 3 ...

Artikel

Melepas lelah kala menyeberang di Selat Sunda

Suara musik memecah keheningan malam di dalam KMP Sebuku yang melayani rute Terminal Eksekutif Sosoro Merak, Banten, ...

Arus Mudik

Menteri Perhubungan: Layani pemudik dengan baik

Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi memberikan instruksi dan arahan kepada seluruh jajaran Kementerian ...

ASEAN 2023

Bupati Manggarai Barat ajak warga jaga kebersihan selama ASEAN Summit

Bupati Manggarai Barat, Edistasius Endi mengajak masyarakat untuk menjaga kebersihan kota Labuan Bajo, Nusa Tenggara ...

Stasiun Pasar Senen ramai warga mudik lebih awal hindari kepadatan

Aktivitas Stasiun Pasar Senen di Jakarta Pusat pada Selasa pagi sudah mulai ramai dengan pemudik yang memilih ...

Laporan dari Tanah Suci

Jamaah haji dipastikan dapat tasrih untuk masuk ke Raudhah

Kepala Daerah Kerja (Daker) Madinah Amin Handoyo mengatakan jamaah haji Indonesia yang tiba di Madinah dipastikan ...