#pilpres

Kumpulan berita pilpres, ditemukan 92 berita.

Zukifli nilai Sidang Tahunan MPR momentum merajut kembali persatuan

Ketua MPR Zulkifli Hasan mengungkapkan Sidang Tahunan MPR 2019 merupakan masa sidang terakhir bagi anggota MPR periode ...

Agum Gumelar ingatkan komponen bangsa kawal pemerintahan terpilih

Ketua Umum Persatuan Purnawirawan dan Warakawuri TNI/Polri (Pepabri), Jenderal TNI (Hon) (Purnawirawan) Agum Gumelar, ...

Pertemuan Mega-Prabowo disebut rekonsiliasi "luka politik" 2014

Analisis politik dari Universitas Katolik Widya Mandira, Kupang, Mikhael Raja Muda Bataona, berkata, secara ...

Komandan Korem 044/Garuda Dempo: Masyarakat tetap waspada usai Pemilu

Komandan Korem 044/Garuda Dempo, Kolonel Arh Sonny Septiono, minta seluruh lapisan masyarakat terutama aparat keamanan ...

Partai Gerindra berpeluang bergabung dalam koalisi 01

Akademisi dari Universitas Muhammadiyah Kupang, Dr Ahmad Atang MSi, mengatakan, Prabowo dan Partai Gerindra ...

Pertemuan Megawati-Prabowo dinilai bermakna ganda

Akademisi dari Universitas Muhammadyah Kupang, Dr Ahmad Atang MSi, menilai, pertemuan antara Ketua Umum ...

Jalan kaki dari Musi Rawas, anggota Banser ini ingin bertemu Jokowi

Maskhun Hidayat (48), anggota Banser NU dari Musi Rawas, Sumatera Selatan, yang berjalan kaki dari kampung ...

Golkar minta proses hukum dipisahkan dengan rekonsiliasi politik

Ketua DPP Partai Golkar, Ace Hasan Syadzily, meminta persoalan rekonsiliasi politik pasca-Pilpres dipisahkan dengan ...

IPW minta petahana pimpinan KPK dicoret

Ketua Presidium Indonesia Police Watch (IPW), Neta S Pane, berharap Pansel Calon Pimpinan KPK ...

Pengamat: Penentuan kabinet jilid II harus proporsional

Pengamat politik dari Sulawesi Tenggara, Prof Dr Eka Suaib, Jumat, di Kendari, mengatakan, dalam membentuk ...

Pengamat: Kita harus "move on" dari Pilpres, tatap masa depan

Pengamat politik, Emrus Sihombing, mengatakan, segenap rakyat Indonesia sudah harus beranjak dari hiruk-pikuk ...

Sandiaga Uno harap pemerintah buka peluang kolaborasi Oke Oce

Pembina 1 Organisasi Wanita Pengusaha Muslimah Indonesia (WPMI), Sandiaga Uno, berharap pemerintah membuka peluang ...

Polda Metro Jaya tambah kamera tilang elektronik di 10 titik

Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya menambahkan kamera tilang elektronik di 10 titik. Kepala Subdit Bin ...

Gubernur Lemhannas ingatkan saatnya bersatu usai Pilpres

Gubernur Lembaga Ketahanan Nasional (Lemhannas), Letnan Jendral TNI (Purnawirawan) Agus Widjojo, mengingatkan ...

Menanti rekonsiliasi Jokowi-Prabowo pascaputusan MK

Sidang sengketa hasil Pilpres 2019 telah usai, namun hingga saat ini masih belum terlihat tanda-tanda akan ada ...