#ekonomi

Kumpulan berita ekonomi, ditemukan 1.001 berita.

Pemkab Indramayu: Festival Ramadhan perkuat literasi keuangan dan UMKM

Pemerintah Kabupaten Indramayu, Jawa Barat, mengatakan bahwa penyelenggaraan Festival Ramadhan 2025 sebagai momentum ...

Foto

Pemerintah tanggung PPN harga tiket pesawat ekonomi pada mudik lebaran 2025

Penumpang menunggu waktu keberangkatan pesawat di terminal domestik Bandara Internasional Sultan Aji Muhammad Sulaiman, ...

Pemerintah komitmen jaga aktivitas ekonomi Ramadhan-Lebaran

Pemerintah berkomitmen untuk menjaga kinerja aktivitas perekonomian selama periode Ramadhan hingga Idul Fitri tahun ...

Industri hiburan di Jakarta Barat wajib tutup selama Ramadhan

Suku Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Parekraf) Jakarta Barat mewajibkan seluruh tempat usaha hiburan di ...

Prabowo panggil menteri terkait bahas harga pangan-cabai saat Ramadhan

Presiden RI Prabowo Subianto memanggil sejumlah menteri Kabinet Merah Putih ke Istana Kepresidenan Jakarta, ...

Ekonom minta pemerintah memitigasi perlambatan ekonomi saat Ramadhan

Direktur Center of Economics and Law Studies (Celios) Bhima Yudhistira meminta pemerintah untuk memitigasi potensi ...

Rhenald Kasali menyayangkan PHK dilakukan sebelum Ramadhan dan Lebaran

Guru Besar Universitas Indonesia (UI) Rhenald Kasali menyayangkan gelombang pemutusan hubungan kerja (PHK) besar ...

KPAI ajak semua upayakan pemenuhan hak anak lewat momentum Ramadhan

Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) mengajak masyarakat agar menjadikan Bulan Ramadhan sebagai momentum untuk ...

Brunei awali Ramadan di tengah upaya stabilisasi harga pangan

Umat Muslim di Brunei menjalani hari pertama bulan puasa Ramadan pada 2 Maret.  Selama bulan suci ini, jam ...

Kemarin, penurunan tiket pesawat hingga stok beras Ramadhan aman

Beragam peristiwa bidang ekonomi terjadi pada Minggu (2/3), mulai dari InJourney turunkan tarif PJP2U-PJP4U dukung ...

Menhub: Harga tiket pesawat domestik turun 13-14 persen saat Lebaran

Menteri Perhubungan (Menhub) Dudy Purwagandhi menyatakan bahwa harga tiket pesawat domestik kelas ekonomi turun 13-14 ...

Satpol PP DKI antisipasi gangguan ketertiban saat Ramadhan dan Lebaran

Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) DKI Jakarta menjalin sinergi dengan seluruh pemangku kepentingan (stakeholders) ...

InJourney turunkan tarif PJP2U-PJP4U dukung penurunan tiket pesawat

PT Angkasa Pura Indonesia (InJourney Airports) menurunkan tarif jasa kebandarudaraan Pelayanan Jasa Penumpang Pesawat ...

Komisi XI DPR apresiasi kebijakan diskon tiket pesawat khusus Lebaran

Anggota Komisi XI Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Marwan Cik Asan mengapresiasi kebijakan penerapan diskon tiket pesawat ...

Jelang Lebaran, Pemerintah turunkan harga tiket hingga kampanye wisata

Dalam upaya memastikan kelancaran dan kenyamanan menyambut libur Lebaran 2025, Kementerian Pariwisata (Kemenpar) telah ...