#2022

Kumpulan berita 2022, ditemukan 1.814 berita.

Arus Balik

Angkasa Pura I layani 194.519 penumpang saat puncak arus balik Lebaran

PT Angkasa Pura I mengklaim telah melayani 194.519 penumpang pesawat udara di 15 bandara kelolaannya pada puncak arus ...

Arus Balik

H+6 Lebaran 1443 Hijriah, 2.243 penumpang tiba di Terminal Kalideres

Sebanyak 2.243 penumpang tiba di Terminal Kalideres, Jakarta pada Senin (9/5) atau H+6 Lebaran 1443 Hijriah/2022 ...

Artikel

Menilik kelancaran arus balik Lebaran di Bakauheni

Mudik tahun 2022 menjadi salah satu momen yang mungkin sangat dinanti oleh ratusan ribu masyarakat Indonesia khususnya ...

Arus Balik

Terminal Kampung Rambutan resmi tutup Pos Pelayanan Terpadu Lebaran

Otoritas Terminal Kampung Rambutan, Jakarta Timur secara resmi menutup Pos Pelayanan Terpadu Lebaran 2022 ...

Arus Balik

7.614 penumpang tiba di Terminal Kampung Rambutan pada H+6 Lebaran

Sebanyak 7.614 penumpang dengan menggunakan 463 bus tiba di Terminal Bus Kampung Rambutan pada H+6 Lebaran 2022 atau ...

PPKM diperpanjang usai Lebaran meski tak ada lonjakan eksponensial

Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Jawa-Bali dan luar Jawa-Bali kembali diperpanjang pasca Lebaran ...

Polda Metro catat 163 kecelakaan selama mudik Lebaran 2022

Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya mencatat 163 kasus kecelakaan lalu lintas selama berlangsungnya Operasi Ketupat ...

Laporan Thomas Uber dari Bangkok

Hendra/Ahsan soroti gaya bertahan akrobat dari ganda putra Thailand

Pasangan Hendra Setiawan/Mohammad Ahsan mengaku terkejut dengan gaya akrobatik pertahanan ganda putra Thailand, ...

Arus Balik

Sebanyak 10.429 kendaraan masuki Gerbang Tol Ciawi menuju Jakarta

Sebanyak 10.429 kendaraan memasuki Gerbang Tol Ciawi, Jawa Barat, yang bergerak menuju arah DKI Jakarta pada Senin, ...

Arus Balik

Pergerakan penumpang arus balik mulai menurun pada H+5

Pergerakan penumpang angkutan umum pada arus balik H+5 atau Minggu (8/5) terpantau mulai menurun dengan jumlah ...

Pelni: Puncak arus balik di Pelabuhan Makassar belum melonjak

Kepala Operasi dan Pelayanan PT Pelni Makassar, Tomi Santoso mengungkapkan, sejauh ini untuk jumlah penumpang saat ...

Jumlah penumpang pesawat capai 3,14 juta orang di periode lebaran

Lalu lintas penerbangan di bandara PT Angkasa Pura II pada periode angkutan Lebaran 2022 sejak arus mudik hingga arus ...

Lebih dari 400.000 wisatawan kunjungi Bukittinggi selama libur Lebaran

 Wali Kota Bukittinggi, Sumatera Barat, Erman Safar, mengatakan lebih dari 400 ribu wisatawan dari berbagai daerah ...

Artikel

Round Up - Arus balik masih mengalir pada H+6 Lebaran

Arus balik para pemudik masih mengalir pada H+6 Idul Fitri 1443 Hijriah, namun di berbagai titik tercatat jumlah ...

Foto

Lomba panjat pinang di laut saat tradisi lebaran ketupat

Warga mengikuti lomba Panjat Pinang di kawasan Pantai Kelurahan Demaan, Jepara, Jawa Tengah, Senin (9/5/2022). Panjat ...