#pulau

Kumpulan berita pulau, ditemukan 983 berita.

Sebelum Lebaran tunggakan honor guru PTT diminta segera dibayarkan

Guru Pegawai Tidak Tetap (PTT) SMA dan SMK di 10 kabupaten/kota di Maluku Utara (Malut) meminta Pemerintah Provinsi ...

Legislator harap pemerintah benar-benar antisipasi kemacetan mudik

Anggota Komisi V DPR RI Rendy Affandy Lamadjido mengutarakan harapannya agar pemerintah baik di tingkat pusat maupun di ...

Arus mudik di Pelabuhan Pangkalbalam masih normal

Pelabuhan Tanjung Pandan ( Pulau Belitung) berangkat 105 orang dan turun sebanyak 111 orang. "Kita ...

Permintaan kendaraan sewa di Palembang meningkat jelang Lebaran

Pengusaha jasa penyewaan mobil di Palembang, Sumatera Selatan, menjelang Hari Raya Idul Fitri 1440 Hijriah/2019 mulai ...

17.000 pensiunan PNS dapat bingkisan Ramadhan

PT Bank Mandiri Taspen (Bank Mantap) menyalurkan bingkisan Ramadhan 1440 Hijriah senilai Rp1,5 miliar kepada 17.000 ...

Pertamina prediksi konsumsi BBM di Bali naik empat persen saat Lebaran

PT Pertamina (Persero) Marketing Operation Region V memprediksi konsumsi bahan bakar minyak di Bali meningkat 2-4 ...

Disdik Kepri alokasikan Rp9,4 miliar untuk bayar THR guru ASN

Dinas Pendidikan  Provinsi Kepulauan Riau (Kepri), mengalokasikan anggaran senilai Rp9,4 miliar untuk membayar ...

Puluhan warga di Kapuas keracunan makanan usai berbuka bersama

Puluhan warga mengalami keracunan makanan usai berbuka puasa bersama di Masjid Nurul Istiqamah Handel Simpang Ayai, ...

Dirut HK: JTTS lebih murah dibandingkan tol di Jawa

Direktur Utama Hutama Karya (HK) Bintang Perbowo membantah informasi yang menyebutkan tarif Jalan Tol Trans Sumatra ...

Polisi Tangerang pasang kamera CCTV titik rawan macet arus mudik

Aparat Polresta Tangerang, Banten, memasang sejumlah kamera CCTV untuk memantau beberapa titik rawan kemacetan arus ...

Kedatangan penumpang di Pelabuhan Simboro mulai meningkat

Kedatangan penumpang di Pelabuhan Simboro Kabupaten Mamuju Provinsi Sulawesi Barat mulai mengalami peningkatan, kata ...

Dinkes Mataram sediakan ambulans rujukan di posko Lebaran

Dinas Kesehatan Kota Mataram, Nusa Tenggara Barat, menyediakan mobil ambulans rujukan di setiap posko Lebaran yang ada ...

JTTS Terbanggi Besar - Kayu Agung dapat digunakan secara fungsional

Menteri BUMN Rini M Soemarno mengatakan bahwa Jalan Tol Trans Sumatera (JTTS) ruas Terbanggi Besar- Kayu Agung sudah ...

Ingat tanggal diskon 15 persen di ruas jalan tol saat arus mudik-balik

Seluruh tarif di ruas jalan tol disepakati oleh Asosiasi Jalan Tol Indonesia didiskon 15 persen yang akan diberlakukan ...

Bupati Pamekasan promosikan sarung batik untuk Lebaran

Bupati Pamekasan, Jawa Timur Baddrut Tamam mempromosikan sarung dan baju batik tulis hasil kerajinan para perajin batik ...