#kalsel

Kumpulan berita kalsel, ditemukan 117 berita.

Dishub Hulu Sungai Utara amankan arus mudik perairan

Dinas Perhubungan Kabupaten Hulu Sungai Utara (HSU), Kalimantan Selatan, mendirikan posko pelayanan untuk menjaga ...

Pemudik di Kotabaru waspadai cuaca buruk

Peringatan bagi para pemudik dalam moment arus mudik Lebaran 1440 Hijriah kali ini, menyusul adanya perubahan cuaca ...

Hilal terhalang awan di Banjarmasin

Rukyatul hilal atau memantau timbulnya bulan Syawal yang menentukan jatuhnya Hari Raya Idul Fitri 1440 Hijriah di Kota ...

Ribuan pemudik berangkat dari terminal KM-6 Banjarmasin

Ribuan penumpang yang akan mudik untuk berlibur Lebaran, yakni, Hari Raya Idul Fitri 1440 Hijriah di kampung halaman ...

Kapolda Kalsel: Arus mudik lancar, situasi terjaga kondusif

Kapolda Kalimantan Selatan Irjen Pol Yazid Fanani memastikan arus mudik Lebaran hingga Senin (3/6) atau H-2 berjalan ...

Arus mudik melewati Pelabuhan Trisakti sekitar 16 ribu orang

Jumlah penumpang arus mudik dengan kapal laut melalui Pelabuhan Trisakti Banjarmasin, Kalimantan Selatan tujuan ...

Sopir diminta jangan naikan ongkos penumpang

Komisi III DPRD Kalimantan Selatan (Kalsel) yang juga membidangi perhubungan meminta, agar para sopir atau pemilik ...

Wali Kota Banjarmasin sosialisasikan mudik tanpa sampah plastik

Wali Kota Banjarmasin, Kalimantan Selatan, Ibnu Sina mensosialisasikan dan mengajak seluruh penumpang arus mudik antar ...

Anggota pengamanan arus mudik Hulu Sungai Tengah mendapat bingkisan

Kapolres Hulu Sungai Tengah, Kalimantan Selatan, AKBP Sabana Atmojo beserta Ketua Bhayangkari ...

Angkutan Lebaran diminta jangan melebihi kapasitas

Ketua Komisi III DPRD Kalimantan Selatan (Kalsel) yang juga membidangi perhubungan, H Supian HK meminta, angkutan ...

Angkutan berat diharapkan tidak beraktivitas hingga h+3 di Kalsel

Komisi III DPRD Kalimantan Selatan (Kalsel) yang juga membidangi perhubungan mengharapkan, agar angkutan berat tidak ...

Personel Brimob sterilisasi kapal dari bahan berbahaya

Anggota Satuan Brimob Polda Kalimantan Selatan melakukan sterilisasi kapal laut yang akan berangkat dari Pelabuhan ...

Dishub minta pemudik waspadai 54 titik rawan kecelakaan

Kepala Dinas Perhubungan Provinsi Kalimantan Selatan Rusdiansyah meminta seluruh pemudik untuk mewaspadai 54 titk rawan ...

RSUD Ulin tambah perawat dan dokter selama Lebaran

Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Ulin Banjarmasin, Kalimantan Selatan, menambah petugas kesehatan baik itu dokter maupun ...

Mudik gratis Kotabaru-Banjarmasin sepi penumpang

Angkutan mudik gratis yang disediakan Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan dari Kabupaten Kotabaru menuju Kota ...