Produksi padi Januari 2025 naik

Produksi padi pada Januari 2025 mengalami kenaikan sekitar 42 persen dibandingkan periode yang sama pada tahun sebelumnya, berdasarkan laporan Badan Pusat Statistik (BPS), Senin (3/3).