Banjir Konawe Utara, BNPB datangkan satu helikopter
- 10 Juni 2019
Sejumlah murid SD Negeri 1 Praja Taman Sari membawa ember dari rumahnya untuk membersihkan meja dan ruang belajarnya di hari pertama sekolah pasca banjir di Desa Wonuamonapa, Konawe, Sulawesi Tenggara, Senin (1/7/2019). Dinas Pendidikan Nasional Kabupaten Konawe mencatat sebanyak 42 bangunan SD dan SMP terdampak oleh banjir yang menyebabkan rusaknya buku perpustakaan, papan tulis dan barang elektonik sekolah. ANTARA FOTO/Jojon/hp.