Monumen pesawat tempur TNI AU

  • Rabu, 30 Mei 2018 21:14 WIB
Monumen pesawat tempur TNI AU

Monumen pesawat tempur TNI AU

Kepala Staf Angkatan Udara (Kasau) Marsekal TNI Yuyu Sutisna (tengah) didampingi Pangkoopsau II Marsda TNI Fadjar Prasetyo (kanan) dan Komandan Lanud Sultan Hasanuddin Marsma TNI Bowo Budiarto (kiri) menghadiri peresmian monumen pesawat tempur Mig17 Fresco di area simpang lima Bandara Internasional Sultan Hasanuddin, Makassar, Sulawesi Selatan, Rabu (30/5/2018). Monumen tersebut dibangun untuk mengenang semangat pejuang ksatria TNI AU yang berhasil mempertahankan kedaulatan NKRI saat pembebasan Irian Barat, sekaligus sebagai penanda batas area militer TNI AU di wilayah setempat. (ANTARA FOTO/Darwin Fatir)

Monumen pesawat tempur TNI AU

Komentar

Komentar menjadi tanggung-jawab Anda sesuai UU ITE.

Berita Terkait