Distribusi elpiji 3 kg ke wilayah kepulauan untuk menjaga pasokan di Sulawesi Tenggara

  • Sabtu, 12 Juli 2025 20:58 WIB

Foto udara sejumlah buruh memasukkan tabung elpiji 3 kilogram yang kosong ke atas mobil untuk dilakukan pengisian kembali di Pelabuhan Rakyat, Kendari, Sulawesi Tenggara, Sabtu (12/7/2025). PT Pertamina Sulawesi Tenggara mendistribusikan elpiji 3 kilogram ke beberapa wilayah kepulauan di daerah itu menggunakan kapal kayu untuk memastikan ketersediaan dan stabilitas pasokan gas elpiji merata hingga ke wilayah pelosok. ANTARA FOTO/Andry Denisah/wpa.

Sejumlah buruh memindahkan elpiji 3 kilogram dari mobil ke atas kapal kayu di Pelabuhan Rakyat, Kendari, Sulawesi Tenggara, Sabtu (12/7/2025). PT Pertamina Sulawesi Tenggara mendistribusikan elpiji 3 kilogram ke beberapa wilayah kepulauan di daerah itu menggunakan kapal kayu untuk memastikan ketersediaan dan stabilitas pasokan gas elpiji merata hingga ke wilayah pelosok. ANTARA FOTO/Andry Denisah/wpa.

Komentar

Komentar menjadi tanggung-jawab Anda sesuai UU ITE.

Berita Terkait