Bawaslu buka pendaftaran PTPS Pilkada 2024 di Solo

  • Sabtu, 14 September 2024 15:14 WIB

Warga melihat poster daring pengumuman pendaftaran calon Pengawas Tempat Pemungutan Suara (PTPS) melalui website resmi Bawaslu Kota Solo, Jawa Tengah, Sabtu (14/9/2024). Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kota Solo membuka pendaftaran sebanyak 856 petugas PTPS yang nantinya akan ditugaskan untuk mengawasi TPS di 54 Kelurahan di Kota Solo pada Pilkada 2024 mendatang. ANTARA FOTO/Mohammad Ayudha/agr

Petugas pengawas pemilu kecamatan (Panwascam) menerima berkas pendaftaran Pengawas Tempat Pemungutan Suara (PTPS) di Panwascam Jebres, Solo, Jawa Tengah, Sabtu (14/9/2024). Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kota Solo membuka pendaftaran sebanyak 856 petugas PTPS yang nantinya akan ditugaskan untuk mengawasi TPS di 54 Kelurahan di Kota Solo pada Pilkada 2024 mendatang. ANTARA FOTO/Mohammad Ayudha/agr

Komentar

Komentar menjadi tanggung-jawab Anda sesuai UU ITE.

Berita Terkait