Drone antar obat pasien COVID-19 di kapal isolasi apung terpadu

  • Senin, 2 Agustus 2021 23:06 WIB

Sebuah pesawat nirawak atau drone membawa sebuah kotak berisi obat menuju ke kapal isolasi apung di Makassar, Sulawesi Selatan, Senin (2/8/2021). Drone yang berfungsi untuk mengantarkan obat-obatan menuju kapal isolasi apung terpadu dengan bobot berat 700 gram hingga satu kilogram tersebut diinisiasi oleh komunitas Makassar Medic Drone dalam membantu penanganan pandemi COVID-19 di Makassar. ANTARA FOTO/Abriawan Abhe/aww.

Sebuah pesawat nirawak atau drone bersiap membawa sebuah kotak berisi obat menuju ke kapal isolasi apung di Makassar, Sulawesi Selatan, Senin (2/8/2021). Drone yang berfungsi untuk mengantarkan obat-obatan menuju kapal isolasi apung terpadu dengan bobot berat 700 gram hingga satu kilogram tersebut diinisiasi oleh komunitas Makassar Medic Drone dalam membantu penanganan pandemi COVID-19 di Makassar. AANTARA FOTO/Abriawan Abhe/aww.

Komentar

Komentar menjadi tanggung-jawab Anda sesuai UU ITE.

Berita Terkait