ANTARA - Menko PMK Pratikno, Minggu (9/11), menegaskan komitmen pemerintah mempercepat penuntasan tuberkulosis (TBC) melalui penguatan layanan di delapan provinsi prioritas, termasuk Jakarta. Selain itu, stigma terhadap penderita TBC juga harus dihapuskan. (Anggah/Yovita Amalia/Suwanti)