ANTARA - Pemerintah Provinsi Jakarta merekrut ribuan tenaga Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU) sebagai salah satu upaya mengendalikan banjir sekaligus menyerap tenaga kerja tanpa ijazah formal. Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung, Kamis (10/7) menyebut ada sebanyak 1.100 formasi PPSU dibuka tahun ini.
(Putri Hanifa/Irfansyah Naufal Nasution/Chairul Fajri/Ludmila Yusufin Diah Nastiti)