#yogyakarta

Kumpulan berita yogyakarta, ditemukan 880 berita.

Pergerakan orang turun signifikan sejak ada Permenhub larangan mudik

Kementerian Perhubungan mencatat penurunan pergerakan orang yang cukup signifikan sejak diterbitkannya Peraturan ...

Jelang Lebaran, Bandara Adi Soemarmo Solo layani 30 penumpang/hari

Bandara Adi Soemarmo Solo di Jawa Tengah, baru melayani rata-rata sekitar 30 penumpang per hari untuk rute Jakarta ...

Sebanyak 13.358 pemudik sudah tiba di Gunung Kidul

Sebanyak 13.358 pemudik yang datang dari zona merah pandemi COVID-19 seperti Jakarta dan Jawa Barat, sudah tiba di ...

Aktivitas pemudik Lebaran di Terminal Bus Mandala Lebak sepi

Aktivitas mudik di Terminal Bus Mandala Kabupaten Lebak, Banten, tampak sepi atau tidak terlihat lonjakan penumpang ...

Arus kendaraan di perbatasan Bantul mayoritas dari Jateng-Jabar

Dinas Perhubungan Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta, menyatakan arus kendaraan yang terpantau dari Posko ...

IDEAS prediksi potensi pemudik capai 39 juta orang

Institute For Demographic and Poverty Studies (IDEAS) memprediksi potensi pemudik di seluruh Indonesia tahun ini ...

Penumpang travel ilegal di Jaktim tidak penuhi persyaratan jalan

Petugas Suku Dinas Perhubungan Jakarta Timur mengemukakan mayoritas penumpang minibus travel yang terjaring di ...

Artikel

Melanjutkan gerakan berbagi nasi kotak saat wabah

Bulan Ramadhan 1441 Hijriah atau 2020 Masehi bertepatan dengan wabah dan pandemi COVID-19 yang hingga saat ini masih ...

18 hari Operasi Ketupat Polri halau 40.856 kendaraan pemudik

Korlantas Polri mencatat selama 18 hari pelaksanaan Operasi Ketupat 2020 atau sejak 24 April hingga 11 Mei 2020, Polri ...

Perusahaan Otobus di Terminal Pulo Gebang sulit cari penumpang

Perusahaan Otobus (PO) di Terminal Terpadu Pulo Gebang, Jakarta Timur, masih kesulitan untuk mencari penumpang meskipun ...

Besok KAI operasikan kereta luar biasa

PT Kereta Api Indonesia (Persero) mengoperasikan perjalanan Kereta Api Luar Biasa (KLB) untuk berbagai rute mulai ...

Hikmah pandemi kala Ramadhan untuk Zaskia Mecca

Aktris Zaskia Adya Mecca mengambil hikmah yang didapat dari pembatasan sosial akibat pandemi virus corona selama bulan ...

Puasa pertama Zaskia Mecca diisi dengan ke UGD

Puasa pertama Zaskia Adya Mecca dibuat panik lantaran anak bungsunya, Bhre Kata memasukkan bola sterofoam ke dalam ...

Kepala BPIP: Berpuasa itu membangun peradaban

Kepala Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) Yudian Wahyudi menjelaskan beribadah puasa memiliki manfaat dalam ...

Calon penumpang masih berdatangan ke Bandara Halim

Sejumlah calon penumpang masih berdatangan ke Bandara Halim Perdanakusuma, Jakarta Timur, Jumat pagi, meski pemerintah ...