#mudik lebaran 2024

Kumpulan berita mudik lebaran 2024, ditemukan 254 berita.

Infografik

Kepuasan pemudik 2024 meningkat

Lembaga riset Indikator Politik Indonesia melaporkan hasil survei terkait kepuasan penyelenggaraan mudik Lebaran ...

Presiden perintahkan penambahan "rest area" untuk fasilitasi mudik

Presiden Joko Widodo (Jokowi) memerintahkan para menterinya untuk menambah jumlah tempat istirahat dan pelayanan (rest ...

Lebaran

Survei KedaiKOPI: Mayoritas pemudik puas dengan kinerja kepolisian

Hasil survei Kelompok Diskusi dan Kajian Opini Publik Indonesia (KedaiKOPI) mengatakan bahwa mayoritas pemudik merasa ...

Perlintasan penumpang melalui Bandara Soetta naik 10 persen

Kantor Imigrasi Kelas I Khusus Tempat Pemeriksaan Imigrasi (TPI) Soekarno-Hatta (Soetta), mencatat tren perlintasan ...

Telaah

Potret Keselamatan di Jalan Tol Saat Mudik Lebaran

Ibarat sebuah film, jalan tol menjadi aktor utama dalam prosesi mudik Lebaran. Pemudik berjibaku menggunakan jalan tol ...

YLKI: Belum ada keluhan isi daya kendaraan listrik selama Lebaran

Yayasan Lembaga Perlindungan Konsumen Indonesia (YLKI) menyatakan hingga saat ini belum ada keluhan terkait dengan ...

BIJB Kertajati catat jumlah penumpang angkutan Lebaran lampaui target

Pengelola Bandara Internasional Jawa Barat Kertajati (BIJB) mencatat jumlah penumpang pengguna layanan penerbangan ...

Arus Mudik

Wakil Ketua DPR apresiasi pengaturan mudik lebaran yang cukup baik

Wakil Ketua DPR RI Muhaimin Iskandar mengapresiasi pengaturan arus mudik dan balik lebaran 2024, yang dianggap cukup ...

Menko PMK harap ada aplikasi terintegrasi untuk program mudik gratis

Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (PMK) Muhadjir Effendy mengharapkan adanya aplikasi ...

Arus Balik

Penumpang pejalan kaki masih padati Pelabuhan Bakauheni H+6 Lebaran

Penumpang pejalan kaki yang hendak kembali menyeberang menuju Pelabuhan Merak, Banten, masih terus memadati Pelabuhan ...

Arus Balik

Penumpang tiba di Jakarta pada 15 April naik 94 persen dari tahun lalu

Dinas Perhubungan DKI Jakarta mengungkapkan bahwa jumlah penumpang yang tiba di Jakarta pada 15 April 2024 mengalami ...

Waka MPR: Daerah harus mampu manfaatkan momentum mudik lebaran

Wakil Ketua MPR RI Lestari Moerdijat mengingatkan pemerintah daerah harus mampu memanfaatkan berbagai peluang yang ...

Arus Balik

Jumlah penumpang tiba di Jakarta naik 74 persen dari tahun lalu

Dinas Perhubungan DKI Jakarta mengungkapkan bahwa jumlah penumpang yang tiba di Jakarta mengalami kenaikan sebesar ...

Arus Balik

Ahli Kesehatan sebut kondisi tidak boleh dipaksakan usai libur Lebaran

Praktisi Kesehatan Masyarakat dr. Ngabila Salama menyebut ada lima hal yang masyarakat tidak boleh dipaksakan ketika ...

Manajemen GSN prediksi puncak arus balik terjadi pada H+5 Lebaran

Manajemen Terminal Penumpang Gapura Surya Nusantara (GSN), Tanjung Perak, Surabaya memprediksi puncak arus balik ...