Kesiapan SPKLU hadapi mudik Lebaran

PLN memastikan kesiapan Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) demi kelancaran perjalanan pemudik dengan kendaraan listrik atau electric vehicle (EV) selama musim libur Lebaran 2025.