#angkutan lebaran

Kumpulan berita angkutan lebaran, ditemukan 1.026 berita.

Bandara Ngurah Rai tampilkan nuansa Idul Fitri

Bandar Udara Internasional I Gusti Ngurah Rai, Bali, menyambut Hari Raya Idul Fitri 1440 H melalui kegiatan tematik ...

11.366 penumpang pesawat domestik tinggalkan Bali pada H-5 Lebaran

Sebanyak 11.366 orang penumpang pesawat udara tercatat meninggalkan Pulau Bali, di Posko Terpadu Angkutan Lebaran 2019 ...

Puncak arus mudik di Stasiun Jember diprediksi hingga "H-2" Lebaran

Manajer Hukum dan Humas PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi 9 Jember Luqman Arif mengatakan puncak arus ...

Jumlah pemudik di Stasiun Gambir melonjak, puncaknya bisa hari ini

Puncak arus mudik di Stasiun Gambir, Jakarta Pusat, diperkirakan terjadi pada hari ini, merujuk pada lonjakan jumlah ...

Jumlah penumpang kereta api Lebaran di Sumut sudah 63.667

Jumlah penumpang Kereta Api Indonesia (KAI) Divre I Sumut terus naik menjelang Lebaran 2019 atau menjadi 63.667 orang ...

Atasi lonjakan penumpang, KSOP keluarkan dispensasi 25 persen

Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan (KSOP) Pangkalbalam, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung mengeluarkan ...

Arus Mudik

Pelabuhan Merak lancar, 135.345 pemudik telah menyeberang ke Sumatera

Pemudik di Pelabuhan Merak, Banten, terus berdatangan namun semuanya berjalan lancar baik saat masuk ke pelabuhan ...

Sapa hangat pemudik, Anies berswafoto di Terminal Kampung Rambutan

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menyempatkan diri berswafoto dengan calon pemudik saat memantau proses ...

Anies: 15 persen sopir angkutan lebaran tak laik bertugas

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengatakan sebanyak 15 persen sopir bus angkutan Lebaran dari destinasi ...

Belasan ribu pemudik sudah berangkat melalui Pelabuhan Kumai

Belasan ribu pemudik sudah berangkat melalui Pelabuhan Panglima Utar Kabupaten Kotawaringin Barat, Kalimantan Tengah, ...

Pengemudi mudik Lebaran diminta Dinkes istirahat bila kelelahan

Dinas Kesehatan Sumatera Selatan meminta para pengemudi kendaraan yang melakukan perjalanan mudik dan balik Lebaran ...

PMI Banjarnegara siagakan dua unit ambulans selama arus mudik

Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Banjarnegara, Jawa Tengah menyiagakan dua unit kendaraan ambulans dalam rangka ...

Dishub NTB: Pemudik pilih bus dan kapal ketimbang pesawat

Kepala Dinas Perhubungan Provinsi Nusa Tenggara Barat Lalu Bayu Windia mengakui pemudik lebih memilih menggunakan bus ...

Menhub: Mudik gratis diharapkan bantu kurangi kecelakaan

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi beraharap program mudik gratis yang diselenggarakan Kementerian Perhubungan dapat ...

Dishub minta pemudik waspadai 54 titik rawan kecelakaan

Kepala Dinas Perhubungan Provinsi Kalimantan Selatan Rusdiansyah meminta seluruh pemudik untuk mewaspadai 54 titk rawan ...