Gladi bersih Parade Militer Tradisional Hari Bastille di Paris

  • Selasa, 12 Juli 2022 14:37 WIB

Pesawat tempur alpha jet milik Angkatan Udara Prancis Patrouille de France terbang di atas kawasan bisnis La Defense saat latihan parade militer tradisional Hari Bastille di Paris, Prancis, Senin (11/7/2022). ANTARA FOTO/REUTERS/Sarah Meyssonnier/wsj.

Pesawat tempur alpha jet milik Angkatan Udara Prancis Patrouille de France terbang di atas kawasan bisnis La Defense saat latihan parade militer tradisional Hari Bastille di Paris, Prancis, Senin (11/7/2022). ANTARA FOTO/REUTERS/Sarah Meyssonnier/wsj.

Pesawat jenis Airbus A400M milik Angkatan Udara Prancis dan tiga pesawat angkut militer jenis Airbus A400M dari Angkatan Udara Spanyol, Angkatan Udara Belgia dan Angkatan Udara Jerman berlatih terbang untuk parade militer tradisional Hari Bastille di Paris, Prancis, Senin (11/7/2022). ANTARA FOTO/REUTERS/Sarah Meyssonnier/wsj.

Komentar

Komentar menjadi tanggung-jawab Anda sesuai UU ITE.

Berita Terkait